oleh Pdt. Darwin Darmawan, Presiden Jokowi mengeluarkan PERPPU No.2 Tahun 2017 sebagai pengganti  UU No 17 Tahun 2013 tentang Organisasi Kemasyarakatan (UU Ormas). Sebelumnya, pada tanggal 8 Mei 2017, Menko POLHUKAM  Wiranto menyatakan bahwa pemerintah akan mengambil langkah membubarkan Hizbut...
(Sebuah Refleksi Tentang Makna Kebersamaan) SINODEGKI.ORG - Mendengar dan menonton aksi 1000 lilin di berbagai kota, menyisakan satu pertanyaan “ Surabaya kapan?”  Pertanyaan itu segera berakhir ketika berita di media sosial begitu gencar bahwa Surabaya akan melakukan Malam 1000 Lilin...
SINODEGKI.ORG - Saya terinspirasi oleh Jorgen Randers, penulis buku “2052, A Global Forecast for the Next Forty Years”. Buku tersebut adalah Peringatan 40 Tahun munculnya the Limits of Growth. The Limits of Growth terbit dari Club of Rome, berisikan...
Pdt. Em. Yosef Widyatmaja, Konprensi internasional Radicalizing Reformation dalam rangka menyambut peringatan lima ratus Reformasi ( 1517- 2017) telah berlangsung di Wittenberg Jerman. Sekitar 90 peserta dari berbagai negara dan latar belakang hadir dalam konprensi tersebut. Konprensi dimaksudkan untuk melakukan refleksi...

Refleksi Tulang Bawang

SINODEGKI.ORG - Menyambut raja Salman 1 Maret 2017, sejak jam 10.30  ribuan warga Bogor antusias menyambut kedatangan raja Salman.  Ada anak-anak sampai orang dewasa.  Sebagian besar mereka adalah siswa sekolah.  Mulai SD sampai SMA. Mereka memegang bendera Arab Saudi dan...

Indigenous spirituality

“Spiritualitas Penduduk Asli”: dapatkah mengubah ketidakadilan menjadi keadilan sinodegki.org, 01 September 2016 “Kita menyembah Tuhan dalam bahasa dan budaya yang berbeda, meski semua satu dalam Kristus. Hal ini merupakan pengalaman yang sangat memperkaya,’ ujar Dr. Jude Long, Pimpinan Nungalinya College, di...

Kristologi Perjumpaan

Paper mengenai Kristologi Perjumpaan yang disusun oleh Pnt. Andreas Kristanto pada Persidangan Majelis Klasis Bojonegoro tanggal 14 Juni 2016. KRISTOLOGI PERJUMPAAN  
Tema kekerasan terhadap anak sepertinya merupakan permasalahan yang selalu hadir dalam kehidupan bermasyarakat di Indonesia. Sumber dari Komisi Perlindungan Anak menyampaikan bahwa laporan kekerasan terhadap anak meningkat 100 persen dari tahun 2013 ke tahun 2014. Beberapa waktu yang lalu...
GKI tentang kekerasan berkedok agama di Indonesia, Selasa, 13 Oktober 2015 lalu, Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI) memberikan penyataan resminya mengenai peristiwa pembakaran rumah ibadah di Aceh Singkil. Pendeta Henriette Hutarabat-Lebang Ketua Umum PGI, menyatakan bahwa sikap intoleransi kembali terjadi...

GKI Tentang Kabut Asap

Opini GKI tentang kabut asap, Kabut asap merupakan momok yang sudah bertahun-tahun terjadi di Indonesia dan dampakanya bukan hanya dirasakan oleh masyarakat Indonesia sendiri. Negera – negara tetangga seperti Malaysia dan Singapura sangat terdampak oleh bencana ini. Bahkan sebagai aksi...
- Advertisement -

Artikel Terkini