Refleksi Harian 1 Juni 2015

0
54
Bil. 9: 15-23; Why. 4: 1-8

Dipimpin oleh Tuhan

Di awal bulan yg kita belum tahu apa yang akan terjadi di sepanjang bulan tentu merupakan hal yang seringkali menjadikan kita galau dan takut. 
Namun, perlukah kita menjadi takut, galau dan gentar? 
Kepada Yohanes, penulis kitab Wahyu menyatakan bagaimana Allah yang demikian agung demikian mengasihi dia. Dan, Allah yg mulia itu menuntun umat-Nya dengan kasih yg tidak ada putusnya; siang dan malam Dia menjagai umat-Nya.
Jadi, patutkah kita takut dan galau?
(Pdt. Agus Wijaya).
RELATED ARTICLE  Refleksi Harian 7 Maret 2015